0
Lisa BLACKPINK Kembali Terpilih Sebagai Mentor 'Youth With You Season 3'

Lisa BLACKPINK akan kembali tampil di program tiongkok, 'Youth With You' sebagai seorang mentor.
Pada musim kedua dari program idol survival show, 'Youth With You', Lisa memulai posisinya sebagai mentor dalam kategori tari untuk program tersebut.
Melalui musim ketiga yang akan diselenggarakan pada tahun 2021 ini, Lisa kembali dipercayai untuk melanjutkan posisinya di program 'Youth With You'.
Sementara itu, member BLACKPINK asal Thailand ini juga sedang menyiapkan debut solonya dalam waktu dekat.
Apakah kalian juga menantikan kehadiran Lisa pada musim ketiga dari 'Youth With You'? (www.kpopchart.net)
Sumber: Kpop Chart
Berita Terkait
Berita Populer Dari Kpop Chart